Berhubung membutuhkan satu DNS Server untuk mengerjakan Lotus Domino, jadi mau gak mau saya mesti membuatnya, dan perangkat yang tersedia hanya Server Dominonya dengan OS ubuntu, jadi saya putuskan untuk membuatnya di Ubuntu.
Step awalnya adalah install DNS Servernya, saya menggunakan BIND9, dengan cara:
$ Sudo apt-get install bind9
kemudian install juga dnsutils:
$ Sudo apt-get install dnsutils
Setelah itu saatnya melakukan configurasinya, pertama setting untuk forwarder DNS ke DNS server yang di dapat dari ISP kita. Buka file named.conf.options :
$ sudo vi /etc/bind/named.conf.options , edit menjadi:
forwarders {
202.137.3.110; //ISP DNS Server
202.137.3.111; //ISP DNS Server
};
Setelah itu restart BIND nya:
$ sudo /etc/init.d/bind restart
Kemudian edit named.conf.local:
$ sudo vi /etc/bind/named.conf.local
edit:
zone "example.com" {
type master;
file "/etc/bind/db.example.com";
};
lalu rename file db.local menjadi db.example.com :
sudo cp /etc/bind/db.local /etc/bind/db.example.com
Setelah itu edit file db.example.com:
;
; BIND data file for local loopback interface
;
$TTL 604800
@ IN SOA ns.example.com. root.example.com. (
1 ; Serial
604800 ; Refresh
86400 ; Retry
2419200 ; Expire
604800 ) ; Negative Cache TTL
;
@ IN NS ns.example.com.
@ IN A 192.168.1.10
ns IN A 192.168.1.10
save, dan kemudian restart DNS servernya :
$ sudo /etc/init.d/bind restart
Selamat Mencoba...
Sumber : Klik Here
11 Desember 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
hi..
BalasHapusnice info
Ali Mashuri