06 Juni 2008

Acer Oh... Acer

Ini berawal dari membeli PC ACER m1641 untuk keperluan kantor. Seperti biasa setelah barang diterima, langsung deh di install windows XP pro SP2 eh... ternyata gak bisa diinstallin karena setiap windows setup starting up langsung blue screen.
Mulai deh mencari sumber permasalahan, pertama yang menjadi dugaan adalah RAMnya karena telah diupgrade ke 1 GB mungkin RAM tambahannya gak cocok kali ya.... tapi dicoba dengan RAM yang bawaan ACERnya juga gak bisa. (wahhh kayaknya harus minta maaf nih mas RAM...) Maapin ya mas RAM..... Pusingggggg deh jadinya.
Lalu mulai bertanya ke ACER TS, mereka minta disebutkan S/N PC yg dibeli ternyata PC ini bukan dari indonesia (hiks hiks hiks), mereka juga menjelaskan bahwa di ACER ada peraturan yang tentang garansi internasional. Ada yang namanya ITW ( International Travelers Warranty ) dimana barang yang berasal dari suatu negara jika dibawa keluar dari negara tersebut maka garansi yang ada akan tidak berlaku ( jadi waspadalah waspadalah....). Kembali ke masalah PC tadi, tanya tanya ke ACER TS ternyata blom ada driver untuk SATA di windows XP tapi di dalam DVD yang ada dipaket pembelian ada (masa orang ACER gak tau sechhhh).
kita coba untuk ngopi file drivernya ke floopy disk trus coba lagi....
tapi gagal......
cara terakhir adalah coba balikin ke supplier.....

to be continued...

2 komentar:

  1. bros. ur in luck...

    ok here's the drivers for download...

    http://rapidshare.com/files/135314393/m1641_sataraid_driver_and_ethernet_controller_winxp.rar
    http://rapidshare.com/files/135319675/acer_audio_winxp.rar
    http://rapidshare.com/files/135352924/acer_chipset_winxp.rar
    http://rapidshare.com/files/135330584/acer_vga_winxp.rar

    1. integrate the sata raid driver into any winxp image (m using winxp sp2) using nlite (use text mode driver type) & burn the image into a cd using the driver in this archive m1641_sataraid_driver_and_ethernet_cont roller_winxp.rar

    2. install winxp as u would normally

    3. install display driver using this acer_vga_winxp.rar (of course after extracting this file)

    4. install lan driver from this archive m1641_sataraid_driver_and_ethernet_cont roller_winxp.rar

    5. install mobo chipset driver. get it from acer_chipset_winxp.rar. make sure to unselect display & nvidia storage driver as we have already installed the display in the 1st place, storage driver i dont use the raid controller anyway.

    6. finally the audio driver in this archive acer_audio_winxp.rar

    All drivers should install without any problems, after which you should have a working winxp os in this "vista certified" desktop. good luck

    cheers

    BalasHapus
  2. http://rapidshare.com/files/135314393/m1641_sataraid_driver_and_ethernet_controller_winxp.rar

    shud be

    .../m1641_sataraid_driver_and_ethernet_controller_winxp.rar

    BalasHapus